Kamis, 15 September 2016

Dasar jaringan Eps.01



Dasar Jaringan
(Eps 01)

Haii kawan,,!! kali ini aku mau posting tentang dasar jaringan,,!!
Apasih dasar jaringan itu ?? Oke langsung ajha, Hay reading,,,!!
 
            Jaringan adalah sekumpulan perangkat (device) yang saling berhubungan dan daat melakukan transmisi data satu sama lain dengan rule polity dan protokol tertentu
Protokol adalah standar yang dibuat oleh ISO yang digunakan sebagai transfer data
Terminologi Jaringan(Istilah dalam jaringan)
1)     LAN(Local Area Network)
2)    MAN (Metroolitan Area Network)
3)    WAN(Wide Area Network)
4)    Intranet
5)    Internet
Fungsi Terminologi Jaringan adalah membangun sebuah jaringan
Faktor yang harus diperhitungkan dalam membangun sebuah jaringan
a)    Lokasi atau tempat
b)    Ruang atau bangunan
c)    Hardware dan Software
d)    Brainware
Topology Jaringan
Topology Jaringan adalah suatu cara untuk menggabungkan jaringan fisik, Contohnya
Hasil gambar untuk contoh topologi jaringan komputer 
Oke kawan sekian dulu yha,, semoga bermanfaat,,!!


Belajar Bahasa Pemrograman



Bahasa Pemrograman

Haiguys,,.Kali ini aku mau post tentang Bahasa pemrograman . Ok Langsung aja ,,,Happy reading yha guys..

                Bahasa pemrograman adalah bahasa buatan yang dirancang untuk memberikan intruksi kepada sebuah mesin,misalnya komputer
Dibawah ini ada beberapa contoh script contoh bahasa pemrograman
1)      Script Bahasa pemrograman Java 
 Hasil gambar untuk contoh script bahasa pemrograman java
2)      Script Bahasa pemrograman phyton
 Hasil gambar untuk contoh script bahasa pemrograman python

3)      Script Bahasa pemrograman Ruby
 Hasil gambar untuk contoh script bahasa pemrograman ruby
4)      Script Bahasa pemrograman C++
Hasil gambar untuk contoh script bahasa pemrograman c++

5)      Script Bahasa pemrograman Visual Basic
 Hasil gambar untuk contoh script bahasa pemrograman visual basic

 
Ok,,, sekian dulu yha kawan,,

See You Next post,,

Rabu, 07 September 2016

Pengenalan tipe data

PENGENALAN TIPE DATA

Yaps.. jumpa lagi kawan....!!! Kali ini aku mau posting tentang pengenalan tipe data..
Happy reading yaaa.. :)

Pengenalan Tipe Data



Hai, kawan. Jumpa lagi dengan aku. Kali ini aku mau posting tentang.... Yap, sesuai judul, Pengenalan tipe data. Ok langsung aja. Happy reading.
A. Pengertian Tipe Data
     Tipe data biasanya digunakan untuk menentukan jenis nilai yang dapat ditampung oleh suatu variabel. Apabila kita membutuhkan tipe data yang belum tersedia, kita dapat mendefinisikan sendiri tipe data baru yang disebut enumerated type. Tipe data juga merupakan jenis data yang dapat diolah oleh komputer untuk memenuhi kebutuhan dalam pemrograman komputer. Setiap variabel atau konstanta yang ada dalam kode program, sebaiknya kita tentukan dengan pasti tipe datanya. Ketepatan pemilihan tipe data pada variabel atau konstanta akan sangat menentukan pemakaian sumberdaya komputer (terutama memori komputer). Salah satu tugas penting seorang programmer adalah memilih tipe data yang sesuai untuk menghasilkan program yang efisien dan berkinerja tinggi. Ada banyak tipe data yang tersedia, tergantung jenis bahasa pemrograman yang dipakai.
B. Macam - Macam Tipe Data
1. Tipe Data Sederhana
    Merupakan tipe data dasar yang sering digunakan programmer.
  • Integer (Bilangan Bulat).
Penggolongan tipe data integer tersebut dimaksudkan untuk membatasi alokasi memori yang dibutuhkan. Misalkan untuk suatu perhitungan dari suatu variabel bilangan diperkirakan nilai maksimumnya 32767 kita cukup mendeklarasikan variabel bilangan sebagai integer (2 byte), daripada sebagai longint(4 byte). Didalam kompilernya, Pascal menyediakan konstanta untuk bilangan Integer yaitu: MaxInt and MaxLongInt, pemrogram bisa menggunakannya didalam programnya tanpa harus terlebih dahulu mendefinisikannya. Contoh bilangan integer adalah: 34 6458 -90 0 1112.
=> Penggolongan Tipe Data Integer
Tipe data
Ukuran
Tempat Rentang Nilai
Byte
1 Byte
0 s/d +255
Shortint
1 Byte
-28 s/d +127
Integer
2 Byte
-32768 s/d 32767
Word
2 Byte
0 s/d 65535
Longint
4 Byte
2147483648 s/d 2147483647
  • Real ( Bilangan Pecahan )
Bilangan real atau nyata merupakan jenis bilangan pecahan, dapat dituliskan secara biasa atau model scientific . Contoh bilangan real: 34.265 -3.55 0.0 35.997E+11, dimana E merupakan simbol perpangkatan 10. Jadi 452.13 mempunyai nilai sama dengan 4.5213e2.
=> Penggolongan Tipe Data Real
Tipe data
Ukuran
Tempat Rentang Nilai
Real
6 Byte
2.9 x 10-39 s/d 1.7 x1038
Single
4 Byte
2.9 x 10-39 s/d 1.7 x1038
Double
8 Byte
5.0 x 10-324 s/d 1.7 x10308
Extended
10 Byte
3.4 x 10-4932 s/d 1.1 x104932
Comp
8 Byte
3.4 x 10-4932 s/d 1.1 x104932
macam yang terdapat dalam tabel ASCII (American Standard Code for Information Interchange).
  • Bolean ( Logika )
Merupakan tipe data logika, yang berisi dua kemungkinan nilai: TRUE (benar) atau FALSE (salah). Turbo Pascal for Windows memiliki tiga macam jenis ini yaitu: Boolean,WordBool, dan LongBool. Tipe Boolean memakai memori paling kecil, sedangkan WordBool dan LongBool dipakai untuk menulis program yang sesuai dengan lingkungan Windows.
=> Penggolongan tipe data bolean
Tipe data
Ukuran Tempat
Boolean
1 Byte
WordBool
2 Byte
LonggBool
3 Byte


2. Tipe Data Terstruktur
    Tipe ini terdiri atas : array, record, set, dan file.
String adalah tipe data jenis array, tetapi karena string memiliki kekhasan tersendiri sebagai array dari karakter maka penulis perlu memberikan penjelasan tersendiri. Sedangkan untuk array, record, dan file perlu dijelaskan dalam bab yang lain karena agak banyak hal-hal yang perlu dibahas, seperti :
  • Tipe Data String
Merupakan suatu data yang menyimpan array (larik),sebagai contoh: 'ABCDEF' merupakan sebuah konstanta string yang berisikan 6 byte karakter.Ukuran Tempat untuk tipe data ini adalah 2 s/d 256byte, dengan jumlah elemen 1 s/d 255. String dideklarasikan dengan string [ konstanta ] atau string. Bila ukuran string tidak didefinisikan maka akan banyak memakan ruang, karena ukuran string menyesuaikan dengan defaultnya.
  • Array
Suatu array adalah sebuah struktur data yang terdiri atas banyak variabel dengan tipe data sama, dimana masing-masing elemen variabel mempunyai nilai indeks. Setiap elemen array mampu untuk menyimpan satu jenis data (yaitu: variabel).
  • Record
Sebuah record rekaman disusun oleh beberapa field. Tiap field berisi data dari tipe dasar /bentukan tertentu. Record mempunyai kelebihan untuk menyimpan suatu sekumpulan elemen data yang berbeda-beda tipenya (dibanding array).

Ok.. sekian dulu yaks..:)
See you later....